Konfigurasi FTP Server pada Debian - DAMAR SABEKTI
WELCOME TO MY BLOG

JANGAN LUPA BACA YA :)

JANGAN LUPA BACA YA :)

*SOPO SING NANDUR BAKALE NGUNDUH*
_siapa yang menanam pasti akan memetik hasilnya_

satu- satunya ilmu yaitu ilmu yang bermanfaat bagi orang lain.

Friday, April 20, 2018

Konfigurasi FTP Server pada Debian

Assalamualikum Wr.Wb
Konfigurasi FTP Server Debian 8


Hay guys.. Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan sedikit cara konfigurasi  FTP server pada Debian 8. Simak ya Guys..

A. Pendahuluan
File Transfer Protocol (FTP) adalah suatu protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar file dalam suatu network yang menggunakan TCP koneksi bukan UDP. Dua hal yang penting dalam FTP adalah FTP Serverdan FTP Client.

B.Tujuan 
Dapat berbagi file dengan mudah dan cepat

C.Alat
-PC Server
-PC Client

D. Langkah- Langkah

Untuk pengkonfigurasian, ikuti langkah-langkah berikut.
  • Install paket FTP server.
# apt-get install proftpd


Konfigurasi FTP Server Debian 8 (1)
  • Tekan "Y" untuk melanjutknan.
  • Pilih standalone.
Konfigurasi FTP Server Debian 8 (2)
  • Edit file proftpd.conf
# nano /etc/proftpd/proftpd.conf



  • Ubah servername sesuai domain kalian.
  • Kemudian restart FTP.
# /etc/init.d/proftpd restart
  • Lakukan uji coba pada komputer client. Buka cmd dan ketikan ftp://skansa.net (sesuaikan).
  • Masukan username dan password. 
  • Maka akan tampil direktori pada debian.


demikian yang dapat saya sampaikan
 Wassalamualaikum Wr.Wb 

No comments:

Post a Comment

Pages